Sehat & Bugar

Info kesehatan, kecantikan, manfaat herbal, obat herbal, tips sehat, perawatan wajah, perawatan tubuh, gaya hidup, style, metropolis, olahraga, kesehatan wanita, kesehatan pria, gaya hidup sehat, metroseksual, dunia wanita, dunia pria, sosialita, dll.

Manfaat Buah Tomat Untuk Kesehatan

Manfaat Buah Tomat Untuk Kesehatan - Hallo sahabat Info Kesehatan, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Manfaat Buah Tomat Untuk Kesehatan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Sehat Dengan Buah, Artikel Tomat, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Manfaat Buah Tomat Untuk Kesehatan
link : Manfaat Buah Tomat Untuk Kesehatan

Baca juga


Manfaat Buah Tomat Untuk Kesehatan

Buah tomat sangat kaya akan kandungan zat gizi. Pada lapisan luarnya terdapat likopen, antioksidan yang dapat mencegah berbagai jenis kanker. Dapat juga diolah menjadi minuman segar dan beragam makanan yang lezat. Tomat, yang oleh para ahli botani disebut sebagai Lycopersicum esculentum Mill, merupakan tanaman dari famili Solanaceae, yaitu berbunga seperti trompet. Bentuk, warna, rasa, dan tekstur buah tomat sangat beragam. Ada yang bulat, bulat pipih, keriting, atau seperti bola lampu. Warna buah masak bervariasi dari kuning, oranye, sampai merah, tergantung dari jenis pigmen yang dominan. Rasanya pun bervariasi, dari masam hingga manis. Keseluruhan buahnya berdaging dan banyak mengandung air.


Aneka Jenis Tomat
Beberapa dasar yang dipakai untuk membedakan varietas tomat, di antaranya bentuk, tandan, ketebalan daging, dan kandungan airnya. Berdasarkan bentuk atau penampilannya, buah tomat digolongkan sebagai berikut:
1. Tomat biasa (Lycopersicum commune)
   Bentuk buahnya bulat pipih, lunak, tidak beraturan, dan sedikit beralur di dekat tangkainya.
2. Tomat apel (Lycopersicum pyriforme)
   Bentuk buah bulat, kompak, sedikit keras menyerupai buah apel.
3. Tomat kentang (Lycopersicum grandifolium)
   Buah berbentuk bulat, besar, kompak, dengan ukuran lebih kecil dari tomat apel.
4. Tomat keriting (Lycopersicum validum)
   Buah berbentuk agak lonjong, keras. Daunnya rimbun keriting dan berwarna hijau kelam.

Berikut beberapa manfaat buah tomat untuk kesehatan:
- melancarkan dan menyehatkan sistem pencernaan
- melindungi kulit wajah dan kulit tubuh
- menguatkan tulang, mencegah osteoporosis karena kaya vitamin K
- mencegah kanker, karena tomat mengandung likopen
- mencegah diabetes karena mengandung kromium
- menjernihkan mata
- sumber antioksidan untuk menangkal racun dalam tubuh
- menjaga kesehatan jantung
- menjaga kesehatan rambut
- mencerahkan wajah


Demikianlah Artikel Manfaat Buah Tomat Untuk Kesehatan

Sekianlah artikel Manfaat Buah Tomat Untuk Kesehatan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Manfaat Buah Tomat Untuk Kesehatan dengan alamat link https://infokesehatankita123.blogspot.com/2014/11/manfaat-buah-tomat-untuk-kesehatan.html